Skip to content

MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA
PENGADILAN TATA USAHA NEGARA JAKARTA

Jl. A. Sentra Primer Baru Timur, Pulo Gebang, Jakarta Timur 13950
Tlp : (021) 22859672 Email : ptsp@ptun-jakarta.go.id

PTUN Jakarta Selenggarakan Pembinaan Tenaga Outsourcing

Selasa, 06 Januari 2026 |  Rizki Rahmatunisa |  Dibaca : 39 kali

ptun-jakarta-selenggarakan-pembinaan-tenaga-outsourcing

Jakarta, 06 Januari 2026 — Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta menyelenggarakan kegiatan Pembinaan Tenaga Outsourcing sebagai upaya meningkatkan kualitas layanan penunjang di lingkungan peradilan. Kegiatan pembinaan teknis ini melibatkan dua penyedia jasa profesional, yaitu PT Impala Akbarindo selaku penyedia jasa Cleaning Service dan PT Securindo Nusatama Gemilang selaku penyedia Petugas Keamanan.

Kegiatan pembinaan dipimpin langsung oleh Sekretaris PTUN Jakarta dan didampingi oleh Kepala Subbagian Perencanaan, Teknologi Informasi, dan Pelaporan (Kasubbag PTIP), Kepala Subbagian Umum dan Keuangan, serta Kepala Subbagian Kepegawaian dan Organisasi dan Tata Laksana (Ortala).

Dalam kegiatan ini, disampaikan pembinaan terkait tugas, tanggung jawab, serta standar pelayanan yang harus dipenuhi oleh tenaga outsourcing dalam mendukung kelancaran operasional PTUN Jakarta. Selain itu, sebagai pengguna layanan, PTUN Jakarta juga memperoleh pemahaman mengenai hak dan kewajiban yang harus dipenuhi dalam kerja sama dengan pihak penyedia jasa guna menunjang pelaksanaan tugas ke depan secara optimal.

Melalui kegiatan pembinaan ini, diharapkan terjalin sinergi dan komunikasi yang baik antara PTUN Jakarta dengan penyedia jasa, sehingga seluruh tenaga outsourcing dapat melaksanakan tugas secara profesional, disiplin, dan bertanggung jawab sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Kegiatan pembinaan ditutup dengan sesi foto bersama seluruh peserta sebagai bentuk kebersamaan dan komitmen bersama dalam mewujudkan lingkungan kerja PTUN Jakarta yang lebih nyaman, bersih, dan aman.

POSTING TERKAIT

Maklumat Pelayanan

Jam Pelayanan

Permohonan Informasi

 Pendaftaran Perkara

Untuk informasi lebih lanjut, Silahkan melalui tautan berikut

Lebih Lanjut

Untuk informasi lebih lanjut, Silahkan melalui tautan berikut :

Lebih Lanjut

Informasi Alur  Pendaftaran Perkara Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta

Selengkapnya

 Informasi Cepat

Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta yang telah diunggah pada Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia dapat diakses oleh publik

Lebih Lanjut

Sistem Informasi Administrasi Perkara Mahkamah Agung Republik Indonesia (SIAP-MARI) memuat informasi data perkara pada tingkat kasasi & PK

Lebih Lanjut

Pemberian layanan Hukum secara cuma-cuma bagi masyarakat Tidak mampu di Pengadilan

Lebih Lanjut

Informasikan dan laporkan perbuatan berindikasi terjadinya pelanggaran di lingkungan Pengadilan Tata Usaha Jakarta

Lebih Lanjut

Bagi Anda yang memiliki informasi dan ingin melaporkan suatu perbuatan berindikasi pelanggaran yang terjadi di lingkungan Mahkamah Agung Republik Indonesia atau Peradilan di bawahnya

Lebih Lanjut

Statistik Perkara Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta

Lebih Lanjut

 LRA PTUN JAKARTA

Berikut Laporan Realisasi Anggaran Pada Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta :

Lebih Lanjut

 Survei IKM dan IPAK

Survey Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta

Formulir Survei IKM

Survei Indeks Persepsi Anti Korupsi (IPAK) Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta

Formulir Survei IPAK

 E - Survey
 Kegiatan Pengadilan

22 Jan

Rapat Bulanan

22 Jan

Rapat Anggota Tahunan Koperasi
 E - Brosur

Berikut Brosur Layanan Informasi Pada PTUN Jakarta :

Lebih Lanjut

Berikut Brosur Sistem Manajemen Anti Penyuapan Pada PTUN Jakarta :

Lebih Lanjut

Berikut  Brosur Profile Pengadilan Pada PTUN Jakarta :

Lebih Lanjut

 Tautan
Online
5
Hari Ini
340
Kemarin
917
Total Pengunjung
437130
Voice Call

Layanan Informasi Melalui Telepon.

 (021) 22859672
Online Chat

Layanan Informasi Melalui Chat SI PITUNG Virtual Asisten PTUN Jakarta.

 Klik Mulai Percakapan/Kirim Pesan